Rabu, 10 Agustus 2011

kimia teknis vs kimia pro analisa


Bahan kimia pro analis adalah bahan kimia yg memiliki kemurnian sangat tinggi (>99,5%) dan biasanya digunakan untuk keperluan laboratorium. Sedangkan bahan kimia teknis adalah bahan kimia yg tidak memiliki kemurnian setinggi bahan kimia pro analis dan biasa dipergunakan dalam proses produksi karena harganya yg relatif jauh lebih murah dr bahan kimia pro analis
bahan kimia p.a. (pro analisa) adalah bahan kimia yang telah dianalisa/diteliti kadar /konsentrasinya secara kuantitatif di laboratorium tempat bahan kimia itu diproduksi. sedangkan bahan kimia teknis dihitung kadar/konsentrasinya hanya dengan hitungan stokiometri tanpa analisa secara kuantitatif.

untuk penggunaannya biasanya bahan kimia p.a. digunakan sebagai reagen(pereaksi) baik itu primer atatu sekunder di laboratorium. sedangkan bahan kimia teknis hanya digunakan sebagai larutan pembersih atau penambah.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Facebook Digg Favorites